Tersedia 3 area bengkel praktik utama untuk siswa Teknik Sepeda Motor dan dilengkapi dengan 40 motor beserta alat – alat praktik yang memadai. Salah satu bengkel praktik merupakan bengkel binaan dari PT. Kawasaki Motor Indonesia.
Bengkel Praktik Kawasaki
Bengkel Praktik 2 TSM
Bengkel praktik 2 TSM (Belakang)